Penyempitan ini terjadi karena adanya endapan kolesterol dan lemak sehingga menyebabkan suplay darah menuju jantung menjadi terganggu. Jantung koroner juga dapat disebabkan karena adanya perubahan gaya makan, gaya hidup, dan stress.
Penyebab dari jantung koroner adalah penumpukan zat lemak dalam jumlah banyak pada lapisan dinding nadi koroner. Hal ini sangat dipengaruhi oleh kebiasaan memakan yang tidak sehat, kecanduan rokok, dan kolesterol tinggi. Orang yang menderita jantung koroner menunjukkan beberapa gejala seperti nyeri di dada, terutama nyeri dada pada bagian tengah dan menjalar sampai ke bagian leher / lengan kiri, bahkan sampai ke punggung. Gejala ini meruapakan nyeri khas dari jantung koroner. Kejadian ini muncul hanya ketika melakukan aktivitas fisik dan biasanya akan berkurang ketika sedang istirahat.
Para penderita jantung koroner biasanya akan merasa putus asa sebab penyakit ini merupakan penyakit yang sulit disembuhkan. Tetapi, ternyata sari buah noni mampu mengatasi penyakit jantung. Tentu saja, ini adalah hal yang baik bagi para penderita jantung koroner.
Berdasarkan penelitian, ada sekitar terdapat 61 lebih senyawa bermanfaat yang terdapat dalam buah noni. Mereka bekerja secara sinergis dan misterius. seperti beberapa senyawa yang berperan aktif dalam pengobatan penyakit tertentu, namun bukan berarti hanya senyawa itu yang berkontribusi. Tapi didukung juga oleh senyawa lainnya. Itulah alasannya mengkonsumsi hasil ekstrak satu senyawa bakal berbeda faedahnya dibandingkan dengan kalau kita menenggak sari buah noni secara keseluruhan.
Katakanlah dalam mengobati tekanan darah. Sari buah noni bisa menaikkan tekanan darah untuk penderita darah rendah tapi di lain sisi juga bisa menurunkan tensi darah untuk penderita hipertensi. Kejadian itu tidak akan terjadi pada buah noni yang diekstrak.
Menurut hasil penelitian dr. Mona dari fakultas Kedokteran Universitas Bolton, konsumsi sari buah noni akan membantu penyediaan hormone xeronine. Xeronine dari buah noni bekerja secara kontradiktif. Untuk penderita tekanan darah tinggi, xeronin menurunkan tekanan darah . Penderita tekanan darah rendah, noni meningkatkan tekanan darah darah. Dengan kata lain, sari buah noni berfungsi sebagai adaptogen, penyeimbang fungsi sel-sel tubuh.
Cara kerja mengkudu menyebuhkahan Jantung korner buah noni dapat membantu mengatasi penyerapan lemak oleh tubuh, pembentukan lemak, dan konsumsi lemak pada tubuh. Jika di dalam pembuluh darah koroner berisi endapan lemak, ini akan membuat jantung bekerja lebih cepat serta mengakibatkan penyakit jantung. Kandungan scopoletin yang terkandung dalam mengkudu juga mampu untuk melebarkan pembuluh nadi yang menyempit sehingga darah mudah lewat dan jantung dapat bekerja seperti biasanya(normal). Selain itu zat anti kanker dalam buah noni juga berfungsi untuk membasmi sel – sel yang abnormal di dalam tubuh. Selain mampu mengatasi penyakit jantung, sari noni juga dapat membantu penurunan berat badan, menurunkan tekanan darah tinggi, meredakan stress fikiran.
Untuk mendapatkan khasiat daripada buah noni ini, anda hanya perlu membuatnya menjadi jus. Pilihlah beberapa buah noni muda untuk dibuat jus. Mengkonsumsi buah mengkudu bagi penderita penyakit jantung yaitu dengan cara mencampur buah tersebut dengan air masak secukupnya dan kemudian jadikan jus buah tersebut. Karena buah noni memiliki bau yang busuk dan rasanya yang pahit dan getir, anda dapat menambah sedikit madu untuk mengatasi rasa getir dari buah tersebut. Minumlah ramuan buah noni ini 30 menit sebelum sarapan setiap pagi. Jika anda meminumnya secara teratur, diharapkan penyakit jantung anda akan semakin membaik.
0 komentar:
Posting Komentar